Bahan-bahan:
- 200gr coklat putih
- 1/4 mangkuk Air hangat ( secukupnya )
- 2 butir telur
- 100gr krim kental
- 6gr bubuk matcha
- 10gr tepung maizena
Cara Pengolahannya:
- Hancurkan coklat putih lalu tempatkan di mangkuk, di mangkuk terpisah isi dengan air panas secukupnya, tempatkan mangkuk dengan coklat putih diatasnya, diamkan sambil memproses bahan lainnya.
- Pecahkan telur di mangnkuk lainnya dan aduk.
- Aduk kembali coklat putih jika sudan meleleh, tambahkan krim kental dan aduk sampai rata, tambahkan bubuk matcha (ada di Indo***** juga di alfa****) dan aduk kembali.
- Tambahkan telur yang sudah dikocok ke dalam adonan sedikit demi sedikit dan aduk setiap kali penambahan sampai tercampur dengan baik.
- Tambahkan tepung maizena dan aduk kembali.
- Siapkan cetakan roti 18cm x 8cm, masukkan adonan ke dalamnya
- Panggang dengan suhu oven 170'C selama 22 s/d 24 menit
- Angkat dari oven dan siap dihidangkan.
0 Comments